Resepsi Pembaca Terhadap Bentuk Ketidakadilan Gender Dalam Cerpen Mata Telanjang Karya Djenar Maesa Ayu
DOI:
https://doi.org/10.14421/musawa.2019.181.35-44Keywords:
Resepsi Pembaca, Ketidakadilan Gender, CerpenAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui beragam resepsi pembaca terhadap bentuk ketidakadilan gender dalam cerpen feminisme berjudul Mata Telanjang. Bentuk ketidakadilan gender yang dibahas dalam penelitian ini meliputi: marginalisasi, subordinasi, stereotipi, dan kekerasan. Data resepsi dikumpulkan melalui kuesioner dan dianalisis berdasarkan metode resepsi sastra. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya kontradiksi penerimaan pembaca terkait bentuk ketidakadilan gender terhadap tokoh perempuan (pekerja seks) yang ditawarkan oleh cerpen Mata Telanjang. Perbedaan perspektif dari pembaca disebabkan oleh latar belakang usia, pengetahuan, dan status sosial pembaca sehingga menimbulkan dua kelompok pembaca, yakni kelompok pembaca yang pro terhadap adanya bentuk ketidakadilan gender, dan kelompok pembaca yang menolak bentuk ketidakadilan gender pada tokoh perempuan dalam cerpen.
[The purpose of this study is to find out various reader receptions towards gender inequality in feminism short stories entitled Mata Telanjang. The forms of gender injustice discussed in this study include: marginalization, subordination, stereotyping, and violence. The data of reception were collected through questionnaires and analyzed based on the method of literary reception. The results of this study indicate a contradiction in readers' acceptance of the form of gender inequality towards female leaders (sex workers) offered by Mata Telanjang short story. The difference in perspective from the reader is caused by the background of the age, knowledge, and social status of the reader. Here, there are two groups of readers, namely the readers who are pro against the form of gender inequality, and the readers who reject the form of gender injustice in female characters in the short story.]
Downloads
References
Agustin, Eka Yuni“Menghapus Budaya Dominasi Patriarki Melalui Penggambaran Tokoh Ara dalam Roman Lesatri Karya Pramoedya Ananta Toer (Kajian Feminisme Post Kolonial)” dalamJurnal ISLLAC: International Procceding Vol. I No. 1 Oktober 2017.
Anisah, Nurul, “Representasi Ketidakadilan Gender dalam Kumpulan Cerpen SAIA Karya Djenar Maesa Ayu (Analisis Wacana Kritis Sara Mills)” dalam Skripsi, UMP “Purwokerto” Jawa Tengah, 2017.
Ayu, Djenar Maesa. Kumpulan Cerpen: SAIA. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama. 2014
Fakih, Mansoer.Analisis Gender dan Transformasi Sosial. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. 2013.
http://www.koalisiperempuan.or.id/2016/03/07/catatan-ketimpangan-terhadap-perempuan-di-indonesia-hari-perempuan-internasional-2016/, akses pada tanggal 30 April 2018.
Lisa, Nur, “Kedudukan Perempuan dalam Kumpulan Cerpen SAIA Karya Djenar Maesa Ayu (Feminisme Marxis)” dalam Skripsi, UNM “Makassar” Sulawesi Selatan, 2017.
Magnusson, E & Marecek, J. Gender and Culture in Psychology: Theories and Practices. New York: Cambridge University Press. 2012.
Mufidah.Paradigma Gender. Malang: Bayumedia Publishing. 2014.
Murniati, Nunuk.Getar Gender Buku Kedua: Perempuan Indonesia dalam Perspektif Agama, Budaya, dan Keluarga. Magelang: Indonesia Tera. 2004.
http://simpuh.kemenag.go.id/regulasi/permendikbud_24_16.pdf, akses pada tanggal 18 Februari 2019.
Pradopo, Rachmat Djoko. Beberapa Teori Sastra, Metode Kritik, dan Penerapannya. Yogyakarta: Pustaka Belajar. 2005.
Pradopo, Rachmat Djoko. 2017. Teori Kritik dan Penerapannya dalam Sastra Indonesia Modern. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Rahayu, A.W.“Perempuan dan Belenggu Peran Kultural” dalam Jurnal Perempuan 2015.
Remiswal.Menggugah Partisipasi Gender di Lingkungan Komunitas Lokal. Yogyakarta: Graha Ilmu. 2013.
Sehandi, Yohanes.Mengenal 25 Teori Sastra. Yogyakarta: Ombak. 2016.
Sumarsono. Sosiolinguistik. Yogyakarta: Pustaka Belajar. 2014.
Tong, Rosemary Putnam. Feminist Thought: Pengantar Paling Komprehensif kepada Aliran Utama Pemikiran Feminis. Yogyakarta: Jalasutra. 2006.
http://www.viva.co.id/siapa/read/631-djenar-maesa-ayu, akses pada tanggal 11 Oktober 2018.
Walby, Sylivia.Teorisasi Patriarki. Terjemahan Mustika K. Prasela. Yogyakarta: Jalasutra. 2014.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms:- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).

