PERAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MEMOTIVASI BELAJAR SISWA SMP N 15 YOGYAKARTA

PERAN GURU BIMBINGAN DAN KONSELING DALAM MEMOTIVASI BELAJAR SISWA SMP N 15 YOGYAKARTA

Authors

  • Amani Amani Pascasarjana UIN Sunan Kalijaga

DOI:

https://doi.org/10.14421/hisbah.2018.151-02

Abstract

Motivasi belajar adalah sesuatu penggerak atau dorongan untuk mencapai tujuan belajar yang sedang direncanakan, baik itu secara intrinsik maupun ekstrinsik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui cara guru BK dalam memberikan motivasi belajar terhadap siswa SMP N 15 Yogyakarta. Metode penelitian dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Setelah diperoleh data dari lapangan, kemudian dianalisis dengan tahapan reduksi data, penyajiaan data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peran guru BK untuk memotivasi belajar siswa dengan memberikan pemahaman arti penting belajar dan tugas kepada siswa, meningkatkan atribusi yang dimiliki oleh siswa, mengembangkan tujuan belajar dan efikasi diri, memberikan informasi cara belajar yang efektif terhadap seluruh siswa, yaitu cara menghafal, membaca dan mencatat, membantu siswa mengorganisasi materi pelajaran dan cara menghadapi ujian dengan memberikan tips, cara meningkatkan kesadaran metakognitif & cara menyusun jadwal belajar.

Kata Kunci: Guru BK, Motivasi Belajar Siswa

References

A. Black, James & Dean J. Champion. (2009). Methodes And Issues In Social Research. Terj. E. Koswara, Dira Salam dan Alfin Ruzhendri. Bandung: Rafika Adiatama.

A.M, Sardiman. (2007). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar, Jakarta:PT Raja Grafindo Persada.

Furchan, Arif. (2005). Pengantar Penelitian dalam Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hasbullah. (2005). Dasar-dasar Ilmu Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Juntika, Ahmad. (2006). Bimbingan dan Konseling dalam Berbagai Latar Kehidupan. Bandung: PT. Ravika Aditama.

Lumongga Lubis, Lamora. (2011). Memahami Dasar-dasar Konseling dalam Teori dan Praktik. Jakarta: Prenada Media Group.

Ramayulis dan Mulyadi. (2016). Bimbingan dan Konseling Islam, Jakarta: Kalam Mulia.

S. Winkel, W. (2006). Bimbingan dan Konseling Di Instituti Pendidikan, Yogyakarta:Media Abadi.

Slameto. (1988). Bimbingan di Sekolah. Jakarta: Bina Aksara.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-Fakror yang Mempengaruhinya, Jakarta: Rineka Cipta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D, Bandung: Alfabeta.

Syah, Muhibin. (1999). Psikologis Belajar, Jakarta: PT Logos Wacana Ilmu.

Tohirin, Bimbingan dan Konseling di Sekolah dan di Madrasah. Jakarta: PT Raja Grapindo Persada.

Uno, Hamzah B. (2011). Teori Motivasi & Pengukurannya. Jakarta:PT. Bumi Aksara.

Downloads

Published

2018-05-08

Issue

Section

Articles
Loading...