Dinamika Pluralisme Agama Dalam Masyarakat Kontemporer
Main Article Content
Abstract
Pluralisme agama menjadi sebuah realitas yang semakin kompleks dalam masyarakat modern, dimana berbagai keyakinan dan tradisi keagamaan saling berbaur dan berinteraksi. Untuk memahami peran agama dalam membentuk dinamika sosial masyarakat kontemporer, perlu beberapa konsep kunci sosiologi agama, seperti interaksi sosial, struktur sosial, dan konflik yang diterapkan untuk menjelaskan bagaimana masyarakat mengelola keragaman agama. Dalam menghadapi kompleksitas ini, masyarakat kontemporer dihadapkan pada tantangan membanguan harmoni antaragama dan merespons perbedaan dengan sikap terbuka agar mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi dinamika pluralisme agama. Penelitian ini juga menyoroti pengertian pluralisme menurut masyarakat kontemporer, implikasinya dengan beberapa tokoh Barat, agar membentuk persepsi masyarakat terhadap pluralisme agama.
Article Details

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).