Abstract
This research aims to reveal good practices in sachet waste management in Alue Deah Teungoh Village, Meuraxa District, Banda Aceh City. Waste management there began with Banda Aceh City government program in collaboration with the Higashimatsushima City, Japan, related to the Community-Based Reconstruction Acceleration Program by creating a Village Garden program. To support this program, a new program was created, namely a WCP (Waste Collecting Point) based waste sorting program. Currently this program has shown positive results. This type of research is field research with a qualitative approach, using observation, interview and documentation data collection techniques. The findings show that waste management carried out in Alue Deah Teungoh Village focuses more on sachet waste. The research results show that the management of sachet waste has had many positive impacts felt by the commnity includingthe name of Alue Deah Tengoh Village has become known to many people because of the creative achievements made by the Alue Deah Teungoh community in managing waste. Sachet waste management can increase the economic income of the community, especially mothers who join the community. Then, the village environment becomes clean and the sachet waste that is recycled becomes a valuable item.
=========================================
Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan praktik baik pengelolaan sampah saset di Desa Alue Deah Teungoh Kecamatan Meuraxa Kota Banda Aceh. Pengelolaan sampah yang ada di sana berawal dari adanya program pemerintah Kota Banda Aceh yang bekerjasama dengan pemerintah Kota Higashimatsushima Jepang, terkait Program Percepatan Rekonstruksi Berbasis Masyarakat dengan menciptakan program Village Garden. Untuk mendukung program tersebut maka dibuatlah program baru yaitu program pemilahan sampah berbasis WCP (Waste Collecting Point) saat ini program tersebut telah menunjukkan hasil yang positif. Jenis Penelitian ini adalah penelitian lapangan dengan pendekatan kualitatif, menggunakan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil temuan menunjukkan bahwa pengelolaan sampah yang dilakukan di Desa Alue Deah Teungoh lebih berfokus pada sampah saset. Hasil penelitian menunjukkan dari pengelolaan sampah saset ini banyak dampak positif yang dirasakan oleh masyarakat antara lain nama Desa Alue Deah Tengoh jadi banyak dikenal orang karena prestasi kreatif yang dilakukan komunitas Alue Deah Teungoh dalam mengelola sampah. Pengelolaan sampah saset dapat meningkatkan pendapatan ekonomi masyarakat terutama ibu-ibu yang bergabung di komunitas. Selanjutnya, lingkungan desa menjadi bersih dan sampah saset yang di daur ulang menjadi barang yang bernilai.
References
Chistiawan, P. I., & Citra, I. P. A. (2016). Studi Timbulan dan Komposisi Sampah Perkantoran di Kelurahan Banyuning. 17(1), 13–24.
Clasissa Aulia, D., Kiswanto Situmorang, H., Fauzy Habiby Prasetya, A., Fadilla, A., Safira Nisa, A., Khoirunnisa, A., Farhan, D., Nur, D., Nindya, aini, Purwantari, H., Octaviani Dwi Jasmin, I., Aulia Akbar, J., Mesrina Cicionta Ginting, N. B., Fadhilah Lubis, R., Pangestiara Program Studi Ilmu Kesehatan Maskarakat, Z. G., & Kesehatan Masyarakat, F. (2021). Peningkatan Pengetahuan dan Kesadaran Masyarakat tentang Pengelolaan Sampah dengan Pesan Jepapah. Jurnal Pengabdian Kesehatan Masyarakat (Pengmaskesmas), 1(1), 62–70.
Firman, Y., Nardi, M., Poety, M., Wiyono, J., Adi, R. C., Pembe, G., Penyelen, U., & Pand, P. M. (2021). Hubungan tingkat pengetahuan dengan perilaku membuang sampah pada siswa smp sriwedari malang. Nursing News Jurnal Ilmiah Keperawatan, 2(1), 37–52. http://bit.ly/3Poety
Halimah, M., Krisnani, H., & Fedryansyah, M. (2015). Partisipasi Masyarakat Dalam Program Pengelolaan Sampah. Prosiding Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, 2(2), 157–162. https://doi.org/10.24198/jppm.v2i2.13272
Hanafi, M., Naily, N., Salahuddin, N., Riza, A. K., Zuhriyah, L. F., Muhtarom, Rakhmawati, Ritonga, I., Muhid, A., & Dahkelan. (2015). Community Based Research (Sulanam, N. Salahuddin, & A. M. Nazal (ed.); Cet I). LP2M UIN Sunan Ampel Surabaya.
Harahap, M. F., Marpaung, M. A., & Pranata, D. J. (2021). Inovasi Penyapu Sampah Menggunakan Becak Tenaga Listrik Di Kota Medan. Jurnal Enersia Publika No. 1 Hal 330-341, 5(1).
Hartono, E. (2006). Peningkatan Pelayanan Pengelolaan Sampah Di Kota Brebes Melalui Peningkatan Kemampuan Pembiayaan. 1–71.
Hayati, F., Sihombing, R. A., Mtd, D. M., Adelia, & Jannah, D. N. (2023). Pembuatan Waste Container Dalam Mengatasi Pembuangan Sampah Sembarangan Di Desa Namo Bintang. Journal of Human And Education, 3(2), 520–523. http://jahe.or.id/index.php/jahe/article/view/258%0Ahttps://jahe.or.id/index.php/jahe/article/download/258/156
Jumarsa, J., Rizal, M., & Jailani, J. (2020). Korelasi Antara Pengetahuan Lingkungan Dengan Sikap Masyarakat Dalam Menjaga Kebersihan Lingkungan Di Gampong Cot Siren Samalanga Kabupaten Bireuen. Jurnal Biology Education, 8(2), 109–121. https://doi.org/10.32672/jbe.v8i2.2370
Mahlil, Mustaqim, M., Fatimah, & Furqan, M. (2021). Pengelolaan Sampah Berbasis Masyarakat Menjadi Produk Bernilai Ekonomi (Studi Di Gampong Nusa Kecamatan Lhoknga Kabupaten Aceh Besar). Jurnal Al-Ijtimaiyyah, 7(1), 65. https://doi.org/10.22373/al-ijtimaiyyah.v7i1.9473
Matanari, T. M. (2023). Pengelolaan dan pengolahan sampah rumah tangga dalam menunjang ekonomi masyarakat. 1–90.
Mulasari, S. A., Husodo, A. H., & Muhadjir, N. (2014). Kebijakan Pemerintah dalam Pengelolaan Sampah Domestik. Kesmas: National Public Health Journal, 8(8), 404. https://doi.org/10.21109/kesmas.v8i8.412
Nasution, H. (2022). Pemberdayaan Ekonomi Kreatif Pedesaan Melalui Plastic Waste Recycling (Studi Kasus Bank Sampah Mandiri Desa Tebing Linggahara Kec. Bilah Barat Kab. Labuhan Batu). 1–83.
Naziyah, S., Akhwani, A., Nafiah, N., & Hartatik, S. (2021). Implementasi Pendidikan Karakter Peduli Lingkungan di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(5), 3482–3489. https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/1344
Restuaji, I. M., Eko, P. F., Ana, M. T., & Agusti, L. P. (2019). Penyuluhan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Ibnu. Journal of Community Engagement and Employment, 1(1), 34–39.
Santika, I. G. N. (2018). Strategi meningkatkan kualitas SDM masyarakat Desa Padangsambian Kaja melalui pendidikan karakter berbasiskan kepedulian lingkungan untuk membebaskannya dari bencana banjir. Widya Accarya, 9(2), 1–10. http://ejournal.undwi.ac.id/index.php/widyaaccarya/article/view/941
Saputro, H. D., & Dwiprigitaningtias, I. (2022). Penanganan Pada Limbah Infeksius (Sampah Medis) Akibat Covid 19 Untuk Kelestarian Lingkungan Hidup. Jurnal Dialektika Hukum, 4(1), 1–18. https://doi.org/10.36859/jdh.v4i1.1068
Sari, C. N., Al-illahiyah, L. H., Kaban, L. B., Hasibuan, R., Nasution, R. H., Sari, W. F., Islam, U., & Sumatera, N. (2023). Keterbatasan Fasilitas Tempat Pembuangan Sampah Dan Tantangan Kesadaran Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah (Studi Kasus Di Desa Jandi Meriah Kec. Tiganderket Kab. Karo) Cindy. Journal of Human And Education, 3(2), 268–276.
Sari, P. N. (2016). Analisis Pengelolaan Sampah Padat di Kecamatan Banuhampu Kabupaten Agam. Kesahatan Masyarakat Andalas, 22(5), 573–579.
SIPSN. (2023). Data Timbulan Sampah SIPSN KLHK 2023.
Sukadaryati, S., & Andini, S. (2022). Upaya Pengelolaan Minim Sampah Rumah Tangga (Management Effort for Minumun Household Waste). Jurnal Silva Tropika, 5(2), 419–432. https://doi.org/10.22437/jsilvtrop.v5i2.15415
Sutanto, T. D. (2019). Ayay-Ayat Al-Quran Tentang Lingkungan Hidup ( Studi Tafsir Al-Misbah ). 1–128.
Tiaraningrum, N. B. P., & Pratama, Y. (2022). Peran Serta Masyarakat dalam Pengelolaan Sampah Rumah Tangga di Bantaran Sungai Cikapundung Kelurahan Maleer. Jurnal Serambi Engineering, 7(4), 3984–3993. https://doi.org/10.32672/jse.v7i4.4883
Wijaya, Y. F., & Muchtar, H. (2019). Kesadaran Masyarakat Terhadap Kebersihan Lingkungan Sungai. Journal of Civic Education, 2(5), 405–411. https://doi.org/10.24036/jce.v2i5.297
Wijayanti, A. N., Dhokhikah, Y., & Rohman, A. (2023). Analisis partisipasi masyarakat terhadap pengelolaan sampah di Kecamatan Sumbersari, Kabupaten Jember, Provinsi Jawa Timur. Jurnal Pengelolaan Lingkungan Berkelanjutan (Journal of Environmental Sustainability Management), 7(1), 28–45. https://doi.org/10.36813/jplb.7.1.28-45
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright (c) 2024 The copyright of published articles belongs to the author(s)