Evitalisasi Pendidikan Humanis Religius di Sekolah Dasar

Authors

  • Hendro Widodo Prodi PGSD Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.14421/al-bidayah.v5i2.9022

Keywords:

Revitalisasi, Pen, didikan Humanis Religius

Abstract

Pendidikan merupakan upaya untuk membantu peserta didik agar berkembang menjadi manusia yang potensial secara intelektual melalui proses transfer of knowledge, dan potensial secara spiritual melalui proses transfer of values. Muatan upaya yang dibawa dalam proses pendidikan merupakan proses yang padu dan komprehensif, tidak direduksi menjadi pemenuhan kebutuhan praktis sesaat. Dimensi humanis akan mengarah pada pendidikan yang berakar pada nilai-nilai kemanusian, dimensi religius akan membawa ke pendidikan yang berpihak pada religiusitas manusia. Tugas sekolah dasar sebagai lembaga pendidikan adalah melakukan revitalisasi/penguatan kembali pendidikan humanis religius agar dapat mengembalikan pendidikan pada dimensi yang hakiki.

Downloads

Download data is not yet available.

References

A., Mangunharjana, Isme-isme dalam Etika dari A sampai Z, Yogyakarta: Kanisius, 2003.

Abidin, Zainal, Filsafat Manusia: Memahami Manusia melalui Filsafat, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2000.

Achmadi, ''PendidikanlslamAntisipatoris", Edukasi, Vol. II, No. I, Fakultas Tarbiyah lAIN Walisngo Semarang, Januari 2004.

Arifin, Zainal, “Pendidikan Multikultural-Religius untuk Mewujudkan Karakter Peserta Didik Yang Humanis-Religius”, Jurnal Pendidikan Islam, Volume I, Nomor 1, Jun_2012/1433.

Baharuddin dan Moh. Makin, Pendidikan Humanistik: Konsep, Teori dan Aplikasi Praktis dalam dunia Pendidikan, Yogjakarta: Ar-Ruzz Media, 2007.

Chayati, Nur, ''MenelusuriAkar Bungkamnya Daya Kritis", Edukasi, Vol. II, No.1, Januari, 2004, Fakultas Tarbiyan IAIN Walisongo Semarang.

Darmanto, Djatman, Psikologi Terbuka, Semarang: Limpad, 2005.

Departemen Pendidikan dan kebudayaan, Kamus besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 1994.

Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 2003.

Freire, Paulo, Politik Pendidikan: Kebudayaan, Kekuasaan dan Pembebasan, Diterj. Oleh: Agung Prihantoro dan Fuad Arif Fudiyartanto, Yogykarta : Pustaka Pelajar & READ, 2002.Pius A.

Geoge R. Knight, Filsafat Pendidikan, Diterj. Oleh: Mahmud Arit, Yogyakarta: Gama Media, 2007.

Hendro Widodo, Revitalisasi Pendidikan Humanis Religius

Kuntoro, Sodiq A., "Sketsa Pendidikan Humanis Religius". Paper disampaikan sebagai bahan diskusi dosen di FJP, 5 April 2008. Yogyakarta.

Lorens Bagus, Kamus Filsafat, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama, 1996.

Mas'ud, Abdurrahman, Menggagas Format Pendidikan Nondikotomik Humanisme Religius sebagai Paradigma Pendidikan Islam, Yogyakarta: GamaMedia: 2002.

Mulkhan, Abdul Munir, Nalar Spiritual Pendidikan, Solusi Problem Filosofis Pendidikan Islam, Yogyakarta: Tiara Wacana, 2002.

Nurjannah, "Menuju Pendidikan Etik Humanistik: Sebuah Rekonstruksi Paradigma", Jurnal, Studi keislaman, Ulumuna, STAIN Mataram, 2003.

Partanto dan Dahlan Al-Barry, Kamus Ilmiah Populer, Surabaya: Arloka, 2001.

Purwanto, Ngalim, Ilmu Pendidikan Teoritis dan Praktis, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2000.

Rajabi, Mahmud, Horison Manusia, Jakarta: Al-Huda, 2006.

Setya Rahatja, “Penyelenggaraan Pendidikan lndonesia Nederlandche School (INS) Kayu Tanam dalam Perspektif Pendidikan Humanis-Religius”, Jurnal Manajemen Pendidikan, No.01/th IV/April 2008.

Tholkah, Imam, Membuka Jendela Pendidikan, Jakarta: Raja Grafmdo Persada, 2004.

Zuchdi, Darmiyati, Humanisasi Pendidikan, Jakarta: Bumi Aksara, 2008.

Downloads

Published

2024-09-14

How to Cite

Widodo, H. (2024). Evitalisasi Pendidikan Humanis Religius di Sekolah Dasar. Al-Bidayah : Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 5(2). https://doi.org/10.14421/al-bidayah.v5i2.9022