Pendidikan Keluarga Sebagai Manifestasi Basic Nilai-Nilai Pluralisme di Dukuh Kalipuru Kendal
DOI:
https://doi.org/10.14421/al-bidayah.v9i2.12Keywords:
Family Education, Pluralism Values, Dukuh KaliparuAbstract
International NGO Forum on Indonesian Development (INFID) dalam surveinya tentang persepsi dan sikap generasi muda terhadap radikalisme dan ekstrimisme kekerasan, menyatakan bahwa peran orang tua sangat penting dalam Pendidikan agama. Orang tua atau keluarga mempunyai peranan yang amat penting dalam mempengaruhi pendidikan anaknya. Di keluarga orang tua tidak hanya memberikan pengetahuan dalam aspek kognitif, melainkan juga aspek psikomotorik dan afektif. Pendidikan keluarga ranah yang paling efektif untuk mendidik anak dan menyalurkan ide dan gagasan terlebih soal keagamaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi antara pendidikan keluarga dengan penanaman nilai-nilai pluralism serta menjelaskan potret pendidikan keluarga di Kalipuru.
Kata Kunci: Pendidikan Keluarga, Nilai-nilai Pluralisme, Dukuh Kaliparu
Downloads
References
Shihab, Alwi. Islam Inklusif Menuju Sikap Terbuka. Bandung: Mizan, 1999.
Rachman, Budi Munawar. Islam Pluralis. Jakarta: Paramadina, 2001.
Biyanto. Pluralisme Keagamaan dalam Perdebatan. Malang: UMM Press, 2009.
Helmawati. Pendidikan Keluarga: Teoritis dan Praktis Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2014.
Mersen, Martin H. Oxford Leaner’s Pocket Dictionary. Oxford University: Third Edition, 1999.
Shofan, Moh. Menegakkan Pluralisme: Fundamentalisme Konservatif di Tubuh Muhammadiyah. Jakarta: LSAF, 2008.
Naim, Ngainun dan Sauqi, Ahmad. Pendidikan Multikultural Konsep dan Aplikasi, Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2008.
Ratna, Nyoman Kutha, Metodologi Penelitian: Kajian Budaya dan Ilmu Sosial Humaniora pada Umumnya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2010.
Tobroni. Relasi Kemanusiaan dalam Keberagama: Mengembangkan Etika Sosial Melalui Pendidikan. Bandung: CV. Karya Putra Darwati, 2012.
http://www.suarapembaruan.com/home/inilahkronologi-kekerasan-warga-syiah.
http://m.tempo.co/read/news/2015/10/16/063709964/beginikronologi-penyerangan-gereja-acehsingkil.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2018 Jurnal Al Bidayah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors hold and retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Al-Bidayah: jurnal pendidikan dasar Islam is openly accessible which means that all available content is freely accessible at no charge, either to the user or to his or her agency.
Users who are allowed to read, download, copy, distribute, print, search, or submit to the full text of the article should not seek permission from publishers or authors first with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.