Penggunaan Google Form Sebagai Alat Penilaian Kinerja Dosen di Prodi PGMI UNISKA Muhammad Arsyad Al Banjari
DOI:
https://doi.org/10.14421/al-bidayah.v8i1.9071Keywords:
Google Form, Lecturer Performance Assessment ToolAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur pembuatan kuesioner online menggunakan Google Form sebagai media penilaian kinerja dosen dan respon mahasiswa terhadap penggunaannya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif analitis dengan teknik pengumpulan data berupa angket dan studi dokumentasi. Subyek penelitian ini adalah mahasiswa program studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bahwa prosedur pengembangan kuesioner penilaian kinerja dosen pada proses pembelajaran menggunakan Google Form dimulai dari tahap merencanakan, membuat, mempublikasikan dan memberikan petunjuk penggunaan. Data respon mahasiswa meunjukkan bahwa sebagian besar mahasiswa suka dengan penggunaan kuesioner online (53,3%), mudah diakses (86,7%), waktu menjadi lebih efesien (80%), menghemat penggunaan kertas (93,3%), mengerti cara menggunakannya (86,6%), tampilannya mudah dimengerti (86,6), Bahasa kuesioner telah sesuai (100%), materinya sudah sesuai (93,4%). Dengan demikian, Google Form sangat bermanfaat bagi dosen dan mahasiswa untuk mengumpulkan data kinerja dosen.
Downloads
References
Admin Google, Google Form, Diambil kembali dari Google Form: https://www.Google.com/intl/id/forms/about/, 2016.
Admin, Welcome to Google Form, Dikutip kembali dari https://www.Google.com/intl/id/forms/about/ , pada 9 Februari 2016.
Chairy, L. S., Evaluasi Dosen sebagai bentuk penilaian kinerja, In Makalah Disampaikan dalam:“Workshop Evaluasi Kinerja Dosen oleh Mahasiswa” UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta (Vol. 9), 2005.
Emzir, Metodologi Penelitian Pendidikan_Kuantitatif & Kualitatif (Korelasional, Eksperimen, Ex Post Facto, Etnografi, Grounded Theory, Action Research, Jakarta: Rajagrafindo Persada, 2008.
Muhammad Rizal Fauzi, Penggunaan Google Form sebagai Alat Evaluasi Pembelajaran pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia, Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia, dikutip dari repository.upi.edu, 2014.
Trisnaningsih, Sri, “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Dosen Akuntansi.” Journal Of Accounting And Auditing, 8.1, 2011.
Vivian, Membuat Alamat Gmail, dikutip dari https://support.Google.com/mail#topic=3394144, 2016, pada tanggal 20 Juni 2016.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2018 Jurnal Al Bidayah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors hold and retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
Al-Bidayah: jurnal pendidikan dasar Islam is openly accessible which means that all available content is freely accessible at no charge, either to the user or to his or her agency.
Users who are allowed to read, download, copy, distribute, print, search, or submit to the full text of the article should not seek permission from publishers or authors first with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.