Literasi Digital: Fondasi Dasar Dakwah Dalam Media Sosial

Authors

  • Mohamad Faisal Subakti IAIN Kudus

DOI:

https://doi.org/10.14421/jd.23.1.22.4

Keywords:

Dakwah, Literasi Digital, Media Sosial

Abstract

Literasi digital merupakan salah satu kecakapan penting yang harus dikuasi di era digital, agar seseorang dapat terhindar dari dampak negatif media sosial. Tak terkecuali bagi seorang da’i maupun mad’u ketika menggunakan media sosial sebagai sarana dakwah. Maka dari itu, ditulisnya kajian ini adalah untuk menjelaskan lebih lanjut mengenai literasi digital sebagai fondasi dasar dakwah dalam media sosial. Penelitian ini disusun menggunakan  metode kepustakaan melalui pendektan kualitatif dengan sifat deskriptif analitik. Data dalam penelitian ini diperoleh dari berbagai sumber, mulai dari modul, buku, web, jurnal, artikel, dan lain sebagainya. Data yang telah terkumpul dianalisis melalui model interaktif miles dan hubermen, yang prosesnya meliputi tahap reduksi data, display data, dan verifikasi. Hasil dari penelitian ini, menunjukkan pentingnya penguasaan literasi digital bagi seorang da’i ketika menggunakan media sosial sebagai media dakwah, dan mad’u ketika menjadikan media sosial sebagai sarana mempelajari ilmu agama atau menerima pesan dakwah.
Abstract viewed: 196 times | pdf downloaded = 250 times

References

Adikara, Gilang Jiwana, Novi Kurnia, Lisa Adhrianti, Sri Astuty, Xenia Angelica Wijayanto, Fransiska Desiana Setyaningsih, dan Santi Indra Astuti. Modul Aman Bermedia Digital. Jakarta: Direktorat Jendral Aplikasi Informatika, 2021.

Agustinova. Memahami Metode Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Calpulis, 2015.

Aminudin. “Konsep Dasar Dakwah.” Al-Munzir 9, no. 1 (2016): 36–44. https://ejournal.iainkendari.ac.id/al-munzir/article/view/775.

Astuti, Santi Indra, E. Nugrahaeni Praningrum, Lintang Ratri Rahmiaji, Lestari Nurhajati, Leviane J.H. Lotulung, dan Novi Kurnia. Modul Budaya Bermedia Digital. Jakarta: Kementrian Komunikasi dan Informatika, 2021.

Aziz, Moh. Ali. Ilmu Dakwah. Edisi Revisi. Jakarta: Kencana, 2017.

Hasyim, Yusuf. Akidah Akhlak MTs Kelas VIII. Jakarta: Direktorat KSKK Madrasah Direktorat Jendral Pendidikan Islam Kementrian Agama RI, 2020.

Islamy, Athoillah, dan Mastori. “Menggagas Etika Dakwah di Ruang Media Sosial.” KOMUNIKASIA: Journal of Islamic Communication & Broadcasting 1, no. 1 (2021): 10. https://jurnal.lp2msasbabel.ac.id/index.php/KPI/article/view/1810.

Kemp, Simon. “Digital 2022: Indonesia.” Diakses 4 Juli 2022. https://datareportal.com/reports/digital-2022-indonesia.

Khakim, Lutfil, Vudu Abdul Rahman, Nining, Kusni, Sys W, dan Qiny Shonia Az Zahra. Dakwah Literasi Digital Pengaruh Baik Generasi Milenial dalam Bermedia Sosial. Jakarta: Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2018.

Kusumastuti, Frida, Santi Indra Astuti, Yanti Dwi Astuti, Mario Antonius Birowo, Lisa Esti Puji Hartanti, Ni Made Ras Amanda, dan Novi Kurnia. Modul Etis Bermedia Digital. Jakarta: Kementrian Komunikasi dan Informatika, 2021.

Mabrur, dan Angga Marzuki. “Literasi Digital: Sumber Paham Keagamaan pada Mahasiswa Penghafal Al-Qur’an di PTIQ Jakarta.” Jurnal Penamas 33, no. 1 (2020): 79. https://doi.org/10.31330/penamas.v33i1.381.

Meiningsih, Siti. Memaksimalkan Penggunaan Media Sosial dalam Lembaga Pemerintahan. Jakarta Pusat: Direktorat Jendral Informasi dan Komunikasi Publik, Kementrian Komunikasi dan Informatika, 2018.

Monggilo, Zainuddin Muda Z., Novi Kurnia, Yudha Wirawanda, Yolanda Presiana Desi, Ade Irma Sukmawati, Indah Wenerda, dan Santi Indra Astuti. Modul Cakap Bermedia Digital. Jakarta: Direktorat Jendral Aplikasi Informatika, 2021.

Mulyati, Ani. Panduan Optimalisasi Media Sosial Untuk Kementrian Perdagangan RI. Pusat Humas Kementrian Perdagangan RI, 2014.

Musthofa, Musthofa. “Prinsip Dakwah via Media Sosial.” Aplikasia: Jurnal Aplikasi Ilmu-ilmu Agama 16, no. 1 (2016): 51. https://doi.org/10.14421/aplikasia.v16i1.1175.

Nasionalita, Kharisma, dan Catur Nugroho. “Indeks Literasi Digital Generasi Milenial di Kabupaten Bandung.” Jurnal Ilmu Komunikasi 18, no. 1 (2020): 39–40. https://doi.org/10.31315/jik.v18i1.3075.

Penulis, Tim. Moderasi Beragama. Jakarta: Badan Litbang dan Diklat Kementerian Agama RI, 2019.

Pirol, Abdul. Komunikasi dan Dakwah Islam. Yogyakarta: Deepublish, 2018.

Sumadi, Eko. “Dakwah dan Media Sosial: Menebar Kebaikan Tanpa Diskrimasi” 4, no. 1 (2016): 177–78. https://journal.iainkudus.ac.id/index.php/komunikasi/article/viewFile/2912/2083.

Zed, Mestika. Metode Penelitian Kepustakaan. Jakarta: Yayasan Pustaka Obor Indonesia, 2014.

Downloads

Published

2022-07-12

How to Cite

Subakti, M. F. (2022). Literasi Digital: Fondasi Dasar Dakwah Dalam Media Sosial. Jurnal Dakwah, 23(1), 1–16. https://doi.org/10.14421/jd.23.1.22.4

Issue

Section

Articles