REFORMASI BIROKRASI PADA LINGKUNGAN PERADILAN AGAMA DI INDONESIA
DOI:
https://doi.org/10.14421/ahwal.2018.11203Keywords:
Reformasi Birokrasi, Peradilan Agama, era ReformasiAbstract
This article describes the development and change of Religious court in Indonesia as a fruit of bureaucratic reform in the period of Reformation era. Concentrating on the reformation of the institution, human resource, and infrastructure, this article argues that the bureaucratic reformation of Religious Court has brought about some positive impact to the Religious Court of Indonesia. The Religious Court becomes more independent and professional. Its professionalism is indicated by the on time process of the court, the increasing quality of human resources, and better infrastructure. Meanwhile, its independency is strengthened by the implementation of one roof system which put the Religious Court merely under the coordination of Supreme Court of the Republic of Indonesia.
Artikel ini berupaya mendeskripsikan perubahan yang terjadi di lingkungan Peradilan Agama (PA) melalui Program Reformasi Birokrasi yang dilaksanakan pada era Reformasi dengan fokus kajian tentang perbaikan layanan dan manajemen dari aspek kelembagaan, sumber daya manusia, struktur organisasi, sarana dan prasarana, kesejahteraan aparat serta peraturan perundangan yang mengatur tentang PA. Tulisan ini menunjukkan bahwa hasil dari reformasi birokrasi di lingkungan PA telah menjadikan PA sebagai sebuah lembaga yang lebih professional dan mandiri. Profesionalitas PA ditujukan dengan meningkatnya ketepatan waktu dalam proses peradilan, sumber daya manusia yang semakin berkualitas dan perbaikan sarana dan prasarana PA. Sedangkan kemandirian PA ditunjukkan dengan system peradilan satu atap dengan menempatkan kedudukan PA langsung di bawah Mahkamah Agung.
References
Ali, Mohammad Daud, Hukum Islam: Pengantar Ilmu Hukum dan Tata Hukum Islam di Indonesia, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2004.
Anshori, Abdul Ghofur, Peradilan Agama di Indonesia Pasca UU No. 3 Tahun 2006, (Sejarah, kedudukan & kewenangan), Yogyakarta: UII Press, 2007.
Aripin, Jaenal, Peradilan Agama dalam Bingkai Reformasi Hukum di Indonesia, Jakarta: Kencana, 2008.
Arto, A. Mukti, Peradilan Agama dalam Sistem Ketatanegaraan Indonesia: Kajian Historis, Filosofis, Ideologis, Politis, Yuridis, Futuristis, Pragmatis, Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2012.
DIrektorat Jenderal Peradilan Agama, Majalah Peradilan Agama, vol. 3, no. Desember 2013 – Feb. 2014, 2014.
----, Majalah Peradilan Agama, 2017.
Efendi, Paulus Lotulung, “Melalui Pembaharuan Menuju Pada Modernisasi Pengadilan”, in Bagir Manan Ilmuwan dan Penegak Hukum, Jakarta: Mahkamah Agung RI, 2008.
Hamami, Taufik, Peradilan Agama dalam Reformasi Kekuasaan Kehakiman di Indonesia, Pasca Amandemen Ketiga UUD 1945, Jakarta: Tatanusa, 2013.
Ibrahim, Malik, Efektifitas Mediasi Perceraian Pada Lingkungan Peradilan Agama, 2015.
----, “Dinamika Pembinaan Peradilan di Indonesia, Studi Terhadap Peradilan Agama Pada Era Reformasi”, Yogyakarta: Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, 2018.
Mahkamah Agung RI, Pedoman Pelaksanaan Tugas dan Administrasi Peradilan Agama, Jakarta: Direktorat Jenderal Peradilan Agama, 2010.
Manan, Abdul, Etika Hakim dalam Penyelenggaraan Peradilan Suatu Kajian Dalam Sistem Peradilan Islam, Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2010.
Mujahidin, Ahmad, Peradilan Satu Atap di Indonesia, Bandung: Refika Aditama, 2007.
Nessa dkk., Rum, Membumikan Hukum Acara Peradilan Agama, Surabaya: PTA Surabaya dan Yogyakarta, 2017.
Prasojo, Eko and Teguh Kurniawan, Reformasi Birokrasi dan God Governance: Kasus Best Pracktices dari Sejumlah Daerah di Indonesia, Banjarmasin, 22 Jul 2008.
Tim Redaksi Pustaka Baru, UUD 1945 Amandemen I – IV, Yogyakarta: Pustaka Baru, 2014.
Widiana, Wahyu, Pelaksanaan Program-program Prioritas Reformasi Birokrasi di Lingkungan Peradilan Agama, Jakarta, 18 Sep 2001.
----, Peradilan Satu Atap dan Profesi Advokat, Jakarta: Balitbang Departemen Agama, 2005.
Yanti, Illy, “Efektifitas Penerapan UU No 3 Tahun 2006 tentang Peradilan Agama (Studi tentang Kewenangan Peradilan Agama dalam Penyelesaian Perkara Ekonomi Syari’ah di Pengadilan Agama)”, Yogyakarta: UIN Sunan Kalijaga, 2014.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2020 Malik Ibrahim
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication. The works are simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.