1285
Views
3866
Downloads
Peningkatan Kemampuan Berbahasa Anak Melalui Permainan Tebak Nama
Main Article Content
Abstract
Rendahnya kemampuan berbahasa anak kelompok B TK Bina Bhakti Sari Purwosari disebabkan karena pembelajaran yang menggunakan buku paket. Ada sebagian anak di TK Bina Bhakti Sari Purwosari yang mengalami kesulitan dalam berkomunikasi lisan. Untuk itu kemampuan berbahasa anak masih perlu ditingkatkan. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan berbahasa anak melalui permainan tebak nama di KelompokB TK Bina Bhakti Sari Purwosari Tahun Pelajaran 2016/2017. Penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas yang terdiri dari dua siklus, setiap siklus terdiri dari 4 tahapan, yaitu: perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Subyek dalam penelitian ini adalah anak Kelompok B TK Bina Bhakti Sari Purwosari. Metode yang digunakan adalah observasi, alat pengumpulan data adalah lembar observasi. Berdasarkan hasil penelitian setelah dilakukan tindakan, kegiatan permainan tebak nama dapat meningkatkan kemampuan berbahasa anak kelompok B TK Bina Bhakti Sari Purwosari. Sebelum tindakan rata–rata diperoleh 20% anak yang menyelesaikan kegiatan dengan baik kemudian pada siklus I menjadi 53% dan pada siklus II meningkat menjadi 87% anak yang menyelesaikan kegiatan dengan baik.
Keywords:
Downloads
Metrics
Article Details
How to Cite
Copyright
Copyright Notice
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal, provided that the work is not used for commercial purposes.
- Authors can enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.
Privacy Statement
The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party.
References
Bungin Burhan. (2017). Penelitian Kualitatif Komunikasi Ekonomi, Kebijakan Publik, dan Ilmu Sosial Lainnya. Jakarta: Rineka Cipta.
Harlock Elizabeth B. . (1997). Perkembangan Anak Jilid 1 Edisi Ke Enam. Jakarta: Erlangga.
Hilaludin Hanafi. Strategi Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Anuk Melalui Permainan Papan Putar Bergambar Pada Anak Kelompok B TK Negeri Pembina Madiun Tahun Pelajaran 2015/2016. Skripsi. Madiun: IKIP PGRI Madiun. 2015.
Margono. 2009. Metodologi Penelitian Pendidikan Komponen MKDK. Jakarta: Rineka Cipta.
Musfiroh, Tadkiroatun. (2008). Cerdas Melalui Bermain Bersama. Jakarta: Grasindo.
Nana Sudjana dan Awal Kusuma MS, Proposal Penelitian Perguruan Tinggi, Bandung: Sinar Baru Algensindo 2014.
Nanik. Upaya Meningkatkan Kemampuan Bahasa Anak Melalui Media Kartu Kata Pada Anak Kelompok B TK Teladan PPI Sragen Tahun Pelajaran 2015/2016. Skripsi. Sragen : UMS. 2016.
Rahmawati. Peningkatan Kemampuan berbahasa anak melalui permainan kartu pesan berantai di PAUD Melati Kota Padang Tahun Pelajaran 2015/2016. Skripsi .Padang: UNP. 2015.
S. Margono. (2009). Metodologi Penelitian Pendidikan Komponen MKDK. Jakarta: Rineka Cipta.
Santrok Jhon. W. (2007). Perkembangan Anak Jilid II, Jakarta: Erlangga, 2007.
Sugiono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Balai Pustaka.
Sumiyati. (2011). Mengasah Kecerdasan Verbal Linguistik Anak Usia Dini. Yogjakarta: Indie Book Corner.
Sumiyati. (2011). PAUD Inklusi PAUD Masa Depan. Yogyakarta. Cakrawala Institute.
Sumiyati. (2014). Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini dalam Islam. Yogjakarta: Indie Book Corner.
Suyanto Slamet. (2005). Dasar – dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Yogyakarta : Hikayat Publishing.