Adaptasi Pembelajaran Bahasa Indonesia Pada Masa Pandemi di Sekolah Dasar Penyelenggara Pendidikan Inklusif

Main Article Content

Muhaimi Mughni Prayogo
Nur Indah Sholikhati

Abstract

Mastering Indonesian language for all students is important despite the Covid-19 pandemic. Based on students' conditions and government provisions related to the pandemic, the teachers need a form of adaptation in the Indonesian language learning for students with disabilities in inclusive schools. This qualitative research finds adaptations of Indonesian language learning for students with special needs in twelve inclusive schools in five Yogyakarta's districts during the Covid-19 pandemic. Using a purposive sampling, 15 classroom teachers and special education staff were selected as key informants. Data was collected by interview, documentation, and literature study. Learning adaptation based on the conditions of the students' abilities emphasizes the modification and accommodation of learning strategies that include material, methods, media, and evaluation.

[Pandemi Covid-19 tidak mengubah pentingnya kompetensi Bahasa Indonesia sebagai kemampuan akademik dasar bagi semua siswa. Berdasarkan keragaman kondisi siswa difabel dan ketentuan pemerintah terkait pandemi, guru perlu melakukan adaptasi pembelajaran Bahasa Indonesia di sekolah inklusif. Penelitian kualitatif ini menemukan berbagai bentuk adaptasi pembelajaran Bahasa Indonesia bagi siswa difabel khusus di sekolah inklusif di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) pada masa pandemi Covid-19. Penelitian menunjukkan bahwa adaptasi pembelajaran mencakup materi, metode, media, dan evaluasi. Adaptasi pembelajaran dalam situasi pandemi Covid-19 ialah pelaksanaan pembelajaran dari rumah dengan penerapan strategi pembelajaran kontekstual yang menggunakan teknologi sebagai media interaksi dan konten materi.]

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Prayogo, M. M., & Sholikhati, N. I. (2021). Adaptasi Pembelajaran Bahasa Indonesia Pada Masa Pandemi di Sekolah Dasar Penyelenggara Pendidikan Inklusif. INKLUSI, 8(1), 29–42. https://doi.org/10.14421/ijds.080103
Section
Articles

References

Andini, D. W., Rahayu, A., Budiningsih, C. A., & Mumpuniarti. (2020). Pengembangan Kurikulum dan Implementasi Pendidikan Inklusi di Sekolah Dasar. PT Kanisius.

Beauchamp, G. (1968). Curriculum Theory. Second Edition. The Kagg Press.

Darrow, A.-A., & Adamek, M. (2018). Instructional Strategies for the Inclusive Music Classroom. General Music Today, 31(3), 61–65. https://doi.org/10.1177/1048371318756625

Gagné, R. M., & Briggs, L. J. (1974). Principles of Instructional Design. Holt, Rinehart and Winston.

GTK DIkmen Diksus. (2020, Agustus 23). Sekolah Inklusif di Tengah Pandemi [Pemerintah]. GTKDIKMENDIKSUS 2020. http://pgdikmen.kemdikbud.go.id/read-news/sekolah-inklusif-di-tengah-pandemi

Hadi, F. R. (2014). Analisis Proses Pembelajaran Matematika Pada Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) Slow Learners Di Kelas Inklusi (Penelitian Dilakukan di SD Al Firdaus Surakarta) [Thesis, UNS (Sebelas Maret University)]. https://digilib.uns.ac.id/dokumen/42021/Analisis-Proses-Pembelajaran-Matematika-Pada-Anak-Berkebutuhan-Khusus-ABK-Slow-Learners-Di-Kelas-Inklusi-Penelitian-Dilakukan-di-SD-Al-Firdaus-Surakarta

Hamidaturrohmah, H., & Mulyani, T. (2020). Strategi Pembelajaran Jarak Jauh Siswa Berkebutuhan Khusus di SD Inklusi Era Pandemi Covid-19. ELEMENTARY: Islamic Teacher Journal, 8(2), 247–278. https://doi.org/10.21043/elementary.v8i2.7907

Harjono, N. (2012). Evaluasi Pembelajaran Siswa Aktif Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 5 Sekolah Dasar. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 1(1), Article 1. https://doi.org/10.15294/seloka.v1i1.117

Hidayat. (2009). Model Pembelajaran yang Ramah Bagi Semua Anak dalam Seting Inklusif. Seminar Nasional SD Al Irsyad Al Islamiyyah 02 Purwokerto, Purwokerto.

Ilahi, M. T. (2013). Pendidikan Inklusif: Konsep dan Aplikasi. Ar-Ruzz Media.

Khasanah, S. M. (2018). Pengembangan Model Pembelajaran Contextual Teaching and Learning pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam dalam Meningkatkan Rasa Percaya Diri Anak Berkebutuhan Khusus (Tunadaksa) di SDLB Yayasan Pembinaan Anak Cacat Surabaya [Masters, UIN Sunan Ampel Surabaya]. http://digilib.uinsby.ac.id/25707/

Khoirunisa, F. (2019). Layanan Pendidikan bagi Anak Cerebral Palsy di Kelas II SD Negeri Bangunrejo 2 Yogyakarta [Skripsi, Fakultas Ilmu Pendidikan]. https://eprints.uny.ac.id/63156/

Kustiani, R. (2020, Juli 2). Sebab Jangan Beri Gadget Kepada Anak Berkebutuhan Khusus [Berita]. Tempo. https://difabel.tempo.co/read/1360339/sebab-jangan-beri-gadget-kepada-anak-berkebutuhan-khusus

Laki, R. (2018). Strategi Pembelajaran Bahasa Indonesia di Erakurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Guru Tua: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran, 1(1), 23–29. https://doi.org/10.31970/gurutua.v1i1.7

Mudjito, Wardi, Elfindri, & Harizal. (2012). Pendidiksn inklusif. Baduose Media.

Mumpuniarti. (2003). Ortodidaktik Tunagrahita. Universitas Negeri Yogyakarta. http://staffnew.uny.ac.id/staff/131284656

Mumpuniarti. (2011). Adaptasi Proses Pembelajaran Anak Berkebutuhan Khusus. Diklat Peningkatan Profesional Pendidik dan Tenaga Kependidikan dalam Penyelenggaran Pendidikan Inklusi, Yogyakarta. http://staffnew.uny.ac.id/upload/131284656/pengabdian/ADAPTASI+PROSES+PEMBELAJARAN+ANAK+BERKEBUTUHAN+KHUSUS.pdf

Natalia, D., & Nisa, A. F. (2020). Implementasi Modifikasi Kurikulum pada Mata Pelajaran IPA di Sekolah Dasar Inklusi (Studi pada Siswa Kelas VI SD 1 Trirenggo Bantul). TRIHAYU: Jurnal Pendidikan Ke-SD-An, 6(2), Article 2. https://doi.org/10.30738/trihayu.v6i2.8052

Nazir, M. (1988). Metode Penelitian. Ghalia Indonesia.

Nugroho, A., & Mareza, L. (2016). Model dan Strategi Pembelajaran Anak Berkebutuhan Khusus dalam Setting Pendidikan Inklusi. Jurnal Pendidikan Dasar Perkhasa, 2(2), 145–156. https://doi.org/10.31932/jpdp.v2i2.105

Puspantinah, F. (2015). Penggunaan Strategi Pembelajaran Kontekstual Melalui Media Kartu Huruf untuk Meningkatkan Kemampaun Membaca dalam Mata Pelajaran Bahasa Indonesia pada Anak Tunagrahita Sedang Kelas D1 SLB BC Bina Putera Ambarawa Semester I Tahun Pelajaran 2014/2015 [Universitas Sebelas Maret]. https://digilib.uns.ac.id/dokumen/45860/Penggunaan-Strategi-Pembelajaran-Kontekstual-Melalui-Media-Kartu-Huruf-untuk-Meningkatkan-Kemampaun-Membaca-dalam-Mata-Pelajaran-Bahasa-Indonesia-pada-Anak-Tunagrahita-Sedang-Kelas-D1-SLB-BC-Bina-Putera-Ambarawa-Semester-I-Tahun-Pelajaran-20142015

Sayidah, A. (2016). Implementasi Pembelajaran Matematika Akomodatif pada Siswa Berkesulitan Belajar Matematika di SD Inklusi Negeri Giwangan Yogyakarta [Skripsi, Universitas Negeri Yogyakarta]. https://eprints.uny.ac.id/44190/

Soeratman, S. (2016). Adaptasi Kurikulum Pendidikan Inklusif Siswa dengan Hambatan Sosial Emosional di Sekolah Dasar. Perspektif Ilmu Pendidikan, 30(1), 33–40. https://doi.org/10.21009/PIP.301.5

Sugiyono. (2009). Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R dan D (Cet. 7). Alfabeta.

Sukma, L. A. (2013). Pengaruh Pendekatan Kontekstual terhada Kemampuan Menulis Anak Autis di SD Inklusi Putra Harapan Sidoarjo. Jurnal Pendidikan Khusus, 1(1), Article 1. https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-khusus/article/view/1782

Supena, A. (2017). Model Pendidikan Inklusif untuk Siswa Tunagrahita di Sekolah Dasar. PARAMETER: Jurnal Pendidikan Universitas Negeri Jakarta, 29(2), 145–155. https://doi.org/10.21009/parameter.292.03

Tongsookdee, R. (2019). Effective Accommodations for Thai Students with Learning Disabilities in Elementary Inclusive Classrooms. 1–8. https://doi.org/10.2991/icsie-18.2019.1

Ulum, M. M. (2015). Peningkatan Prestasi Membaca Permulaan Anak Berkesulitan Belajar Membaca Menggunakan Metode Pembelajaran Kontekstual melalui Inklusi di SDN Pajang 1 Surakarta. Seminar Nasional Ilmu Pendidikan UNS 2015. Seminar Nasional Ilmu Pendidikan UNS 2015, Surakarta. https://www.neliti.com/publications/171552/