692

Views

645

Downloads

Original article
Open Access

Pengembangan Kecerdasan Linguistik (Berbahasa Inggris) melalui Pendekatan BCCT dalam Pembelajaran Anak Usia Dini

Pages: 1-14
|
Published: Jun 29, 2017

Main Article Content

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas pendekatan BCCT dalam pengembangan kecerdasan linguistik (berbahasa Inggris) pada anak usia dini.  Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan mendeskripsikan bagaimana pengenalan bahasa Inggris pada anak usia dini yang dilaksanakan di Kelompok Bermain Insan Terpadu (KBIT) Insan Mulia Bantul yang meliputi kegiatan pengenalan Bahasa Inggris tentang warna, nama-nama binatang, mengenal angka, mengenal nama-nama kendaraan dan buah-buahan dengan lagu, bernyanyi sebelum dan sesudah kegiatan sentra, serta dalam kegiatan fisik motorik. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa dengan sering mengajak anak bernyanyi, bermain baik dalam kegiatan sentra maupun kegiatan yang lain dengan bahasa Inggris maka akan semakin banyak kosa kata bahasa Inggris yang dimiliki anak. Selain itu anak tidak merasa terbebani dengan pemebelajaran yang sulit karena dilakukan dengan permainan yang menyenangkan dan membuat anak tidak bosan. Tema yang diberikan adalah yang berkaitan dengan apa yang keseharian dijumpai oleh anak misalnya sapaan, nama-nama binatang, pengenalan warna, bentuk, anggota tubuh, pengenalan angka, alat transportasi akan membantu memudahkan anak mengasosiasi pengetahuan dengan lingkungannya

Keywords:

BCCT Kecerdasan Berbahasa

Downloads

Metrics

PDF views
645
Jul 2017Jan 2018Jul 2018Jan 2019Jul 2019Jan 2020Jul 2020Jan 2021Jul 2021Jan 2022Jul 2022Jan 2023Jul 2023Jan 2024Jul 2024Jan 2025Jul 2025Jan 202643
|

Article Details

How to Cite

Suyadi, S. (2017). Pengembangan Kecerdasan Linguistik (Berbahasa Inggris) melalui Pendekatan BCCT dalam Pembelajaran Anak Usia Dini. Golden Age: Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, 2(2), 1–14. https://doi.org/10.14421/jga.2017.22-01

References

Aminullah, W. 2009. Pengaruh Metode Beyond Centres And Circles Time (BCCT) Terhadap Perkembangan Anak Usia Dini Di Play Group Plus Al-Afkar Bungurasih Kecamatan Waru Sidoarjo.
Campbell, Linda, dkk. 2002. Multiple Intelligences Metode Terbaru Melesatkan Kecerdasan. Jakarta: Inisiasi Press
Depdiknas. 2006. Pedoman Penerapan Pendekatan Beyond Centers and Circle Time (BCCT) dalam Pendidikan Anak Usia Dini.
Gardner, H. 2005. Multiple Intelligences. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Jasmine, J. 2007. Mengajar dengan Kecerdasan Majemuk. Bandung: Nuansa.
Lestari, S. 2012. Implementasi Metode Beyond Centers & Circle Times (BCCT) di Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini Rumah Ibu Kecamatan Ngaglik Kabupaten Sleman. Jurnal Manajemen Pendidikan, No. 01/Th VIII/April/2012.
Lwin, May, dkk. 2005. How to Multiply Your Child’s Intelligences: Cara Mengembangkan Berbagai Komponen Kecerdasan. Jakarta: PT.Indeks.
Montessori, M. 2013. Metode Montessori. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Musfiroh, T. 2010. Pengembangan Kecerdasan Majemuk. Kemendiknas: UT.
Pitamic, M. 2013. Teach Me To Do It Myself: Ajari Aku Melakukannya Sendiri. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Puspitarini, M.D. 2012. Implementasi Pembelajaran Beyond Center And Circle Time (BCCT) Di Kelompok Bermain (KB) Surya Ceria Aisyiyah (SCA) Karanganyar. (Online) http//:www.uny.ac.id, 18/11/2015.
Santrock, JW. 2008. Educational Psychology. Singapore: McGraww-Hill.
Schunk, D.H. 2014. Learning Theories. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitataif, dan Pengembangan. Bandung: Alfabeta.